Laman

Jumat, 22 Agustus 2014

Tips and Trik Bermain dengan Si Google Search Engine

Selama ini jika kita ingin membuat sebuah makalah dan kita ingin mencari referensi bacaan dari berbagai sumber kita harus membaca blog atau webnya terlebih dahulu, sehingga terkadang jika kita ingin menambahkan atau mengkutip sebagian materi dalam blog tersebut atau seluruhnya kita harus
mengkopi terlebih dahulu, dan bahkan terdapat blog atau web yang biasanya tidak bisa di copy, nah pasti ribet banget tu ya :) naah setelah aku mengikuti pelatihan tentang aplikasi teknologi dan informasi  di Universitas Muhammadiyah malang aku mendapatkan tips and trik untuk memanfaatkan kecanggihan search engine pada google.


Salah satu fitur Google untuk mencari dokumen/publikasi, baik dalam bentuk PDF, DOC, XLS atau PPT (Power point) adalah dengan menambahkan filetype. Misalnya: Pemrograman komputer filetype:pdf, untuk mencari dokumen tentang pemrograman dalam bentuk pdf
dengan ini semua kita bisa lebih spesifik dan fokus dalam mencari sebuah dokumen di search engine, sebagai contoh aku sertakan foto dibawah ini 

gambar untuk spesifik website


gambar untuk spesifik tipe file

Tidak ada komentar:

Posting Komentar